KPK
4.600 IZIN TAMBANG TERANCAM DICABUT
Jakarta (LINGGA POS) - Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Minerba) Kementerian ESDM, R. Sukhyar mengungkapkan, ada 4.600 izin usaha tambang…
KEJAGUNG RI : 1 GUBERNUR, 2 MANTAN GUBERNUR, 3 BUPATI & 2 MANTAN BUPATI MILIKI REKENING GENDUT
Jakarta (LINGGA POS) - Koordinator Indonesia Corruption Watch (ICW) Ade Irawan meminta Kejaksaan Agung (Kejagung) RI serius dalam menindaklanjuti temuan…
KETUA KPK : ADA 400 PERUSAHAAN TAMBANG TIDAK BAYAR ROYALTI, PAJAK & UANG REKLAMASI
Tanjungpinang (LINGGA POS) - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham Samad mengungkapkan di seluruh Indonesia ada sekitar 400 perusahaan tambang…
KETUA KPK DATANGI KANTOR GUBERNUR KEPRI
Tanjungpinang (LINGGA POS) - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (27/11) mendatangi kantor Gubernur Kepri di Pulau Dompak, Tanjungpinang. Sumber…
ANGGOTA DPRD PROVINSI/KABUPATEN/KOTA HARUS SERAHKAN LHKPN KE KPK
Jakarta (LINGGA POS) - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan mewajibkan anggota DPRD Provinsi/Kabupaten/kota untuk menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara…
KEMENHUT, KEMENPU, KEMENDAGRI & BPN TEKEN MoU DENGAN KPK
Jakarta (LINGGA POS) - Kementerian Kehutanan (Kemenhut), Kementerian Pekerjaan Umum (Kemenpu), Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Badan Pertanahan Nasional (BPN),…